Teknologi Sistem Cerdas
Pengertian Teknologi Sistem Cerdas Jika kita berbicara soal Cerdas/Kecerdasan ini sulit untuk didefinisikan namun berkaitan dengan Penalaran (Reasoning),Pembelajaran (Learning) dan Kemampuan Adaptasi (Adaptivity). Sistem yang benar – benar cerdas mampu menyesuaikan (adapts) dirinya dengan perubahan dalam masalah (automatic learning). Sistem cerdas menunjukkan kecerdasan level mesin,penalaran,sering learning namun tidak harus self-adapting. Kecerdasan mesin/komputernya mengitkuti proses penyelesaian masalah seperti yang dilakukan oleh manusia. Pengertian artificial intelegent (AI)/Kecerdasan buatan Versi Website Wikipedia Kecerdasan Buatan (bahasa Inggris: Artificial Intelligence atau AI ) didefinisikan sebagai kecerdasan yang ditunjukkan oleh suatu entitas buatan. Sistem seperti ini umumnya dianggap komputer. Kecerdasan diciptakan dan dimasukkan ke dalam suatu mesin ( komputer ) agar dapat melakukan pekerjaan seperti yang dapat dilakukan manusia. Beberapa macam bidang y