Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Pengertian dan Perbedaan dari TOEFL, IELTS DAN TOEIC

TOEFL Test of English as a Foreign Language atau biasa di singkat TOEFL adalah ujian Bahasa Inggris terpopuler untuk pengguna Bahasa Inggris non-native. TOEFL biasa diwajibkan oleh universitas-universitas di Amerika Serikat, Kanada, dan negara-negara bagian Amerika utara. Tidak hanya universitas, namun juga diwajibkan jika kamu ingin bekerja di badan pemerintah, mengurus perizinan, perusahaan, dan juga untuk pendaftaran beasiswa. TOEFL memiliki tiga macam pilihan ujian : - Pertama, iBT atau internet-based Test. Ujian ini dibagi menjadi empat bagian, yaitu reading, listening, speaking, dan writing. Nilai tertinggi yang dapat kamu raih untuk ujian ini adalah 120 poin. - Kedua, yaitu CBT (Computer Based Test). Jadi, kamu mengerjakan tes TOEFL langsung di komputer. Tipe soal pada ujian ini biasanya meliputi listening, reading, structure dan ada tambahan writing. Angka untuk skor ujian TOEFL CBT ini adalah 30-300. - Bentuk terakhir adalah PBT atau Paper-bas

Introduce Myself

Hi guys, my name is Stevenson Kalajukin, you can call me Steve, Tipen, stipen, Epenk or Ambon. My parents or rather my father named Stevenson because in memory of Opa or my grandfather named Stevenson, the Ambonese used to name their children with names of deceased family members such as grandfather or grandmother. I was born in Bogor on September 4, 1997. I was the second child of two brothers. The names of my parents are Philipus Kalajukin (father) and Esther Magdalena Belnard (mother), I also have one older brother named Michael Stepanus Kalajukin, my brother's name is the same as mine taken from the name opa or my grandfather “Stepanus”. Regarding the appearance or shape of my growth, I can say that I am quite tall with a size of 175 cm, have curly hair, pretty long eyelashes (often female classmates are jealous of my eyelashes), big eyeballs (or people say it with “mata belo”) and my skin is black. I am the type of person who is quick to adapt, friendly, fun, peaceful,

Hasil Analisis Website E-Goverment NAD

Hasil Analisis Kinerja Sistem Website E-Goverment NAD 1.              Analisis isi minimal pada website e-government Secara umum tampilan informasi yang disediakan dalam situs minimal disajikan dalam tabel unit analisis berdasarkan beberapa kategori: No Unit Analisis Kategori Analisis Provinsi Nanggro Aceh Darussalam Kabupaten Pidie Jaya Kota Banda Aceh 1 Selayang Pandang Sejarah a a a Motto r a a Lambang a a a arti lambing r a r lokasi dalam bentuk peta a a visi dan misi a a a 2 Pemerintahan Daerah Eksekutif a a a Legislative a r r nama, alamat, telepon, e-mail dari pejabat daerah a a a biodata dari Pimpinan Daerah a a a 3 Geografi Topografi r